Posts

Showing posts from November, 2017

Cara Install Browser Firefox-Quantum Di Kali Linux

Image
Halo semua kembali lagi pada hari ini saya akan membagikan tutorial mengenai cara install Firefox-Quantum di Kali linux. nahhh tapi sebelumnya kita harus tau apa sihh firefox-Quantum ini,kenapa bisa menjadi browser terunggul di tahun ini?? "Firefox-Quantum adalah browser keluaran terbaru dan terupdate dari versi browser sebelumnya yaitu versi 5.6.Browser ini memilki kelebihan dari versi-versi sebelumnya yaitu memiliki kecepatan pencarian dan pemrosesan data  2x lebih kencang dari versi sebelumnya hal ini karna Firefox mayoritas berjalan hanya di satu CPU core, tetapi Firefox Quantum memanfaatkan multi-core CPU yang sudah lumrah dimiliki oleh PC / mobile saat ini untuk berjalan dengan lebih efektif dan efisien. Hal ini membuat Firefox Quantum memiliki CSS engine yang sangat kencang, karena proses dijalankan di beberapa CPU core. Dibandingkan dengan versi Firefox tahun lalu, Firefox Quantum ini 2x lebih kencang saat diuji menggunakan Speedometer 2.0 benchmark.setelah itu Firef...